Cak Shon, begitu orang-orang memanggil saya. Nama ini begitu melekat pada saya sejak saya kuliah di Jurusan Sistem Informasi ITS. Oyeng, seorang teman angkatan saya, yang akhirnya memilih untuk tidak lulus, yang mempopulerkan nama ini.Awalnya sih, saya kurang begitu suka dengan panggilan ini. Karena saya bukan orang Jombang atau orang Surabaya. Di Banyuwangi, kota kelahiran saya, sapaan “kang” lebih umum digunakan daripada sapaan “Cak”. Itulah sebabnya, Note saya ini saya kasih naman “Kang Shon”

6 Tanggapan to “Tentang saya”

  1. Ndaru said

    Kang Shon, pakabare, blog ini diupdate terus?

  2. Syahrir said

    Assalamu’alaikum
    Gimana kabarnya Cak Shon?
    Btw, panggilan Cak itu lebih keren lho, he2
    Sukses selalu brother.

Tinggalkan komentar